Teknik SEO Search Engine Yahoo

Teknik SEO Yahoo. Tulisan ini aku buat berdasarkan pengalaman sewaktu mengikuti beberapa kontes SEO yang jurinya adalah dua search engine besar yaitu google.com dan yahoo. Aku sempat putus asa karena artikel dengan kata kunci yang aku bidik tidak muncul di serp yahoo.co.id walaupun google sudah memposisikannya di page 1 walaupun belum di no 1. Padahal penilaian kontes tersebut didasarkan pada peringkat di dua search engine tersebut. Setelah agak lama coba cari-cari informasi tentang cara optimasi search engine yahoo akhirnya menemukan cara jitu untuk menaikkan kata kunci kontes setelah melakukan teknik optimasi yahoo tersebut. Dan keyword yang aku targetkan untuk muncul di search yahoo akhirnya muncul juga di serp yahoo satu hari berikutnya.

OK kalo sobat pengin mencoba cara jitu teknik optimasi yahoo monggo silahkan simak terus artikel ini.

Sebelum melakukan teknik optimasi yahoo ini tentunya sobat diwajibkan mempunyai akun yahoo, kalo belum punyai bisa daftar di yahoo.co.id.



  1. Anggap aja sobat sudah mempunyai akun yahoo, langsung login dan menuju ke https://siteexplorer.search.yahoo.com/mysites dan pilih menu Submit Your Site posisinya di sidebar kiri. Kemudian klik teks Submit a Webpage or Website dan masukkan URL sobat ke dalam kotak yang tersedia dan klik Submit URL. Kalau sobat ingin mensubmit URL Feed setelah memilih menu Submit Your Site, sobat bisa pilih yang Submit Site Feed.

  2. Tambahkan LINK web/blog sobat ke FAVORIT SAYA, caranya buka http://id.yahoo.com cari menu FAVORIT SAYA di sidebar kiri bagian bawah, kemudian klik EDIT dan masukkan link web/blog sobat.

  3. Aktif di forum yahoo answer

  4. Kalo pengin lebih mantab sobat bisa coba submit web/blog ke directory yahoo di yahoo.com kemudian pilih sub category yang sesuai dengan tema artikel/blog sobat. Pilih menu Suggest a Site yang terletak di kanan atas selanjutnya sobat akan di suguhi dua pilihan mau pakai directory yahoo yang gratis atau berbayar, kalau mau yang lebih manteb tentunya pilih yang berbayar. Kalau sobat mau yang gratis pilih saja tombol Standard Consideration setelah itu masukkan URL sobat misal https://poztart.blogspot.com dan klik tombol Continue.

  5. Isi semua kolom yang tersedia dengan data web/blog sobat. Di bagian Contact Information/Security Email ID isi dengan email sobat. Kotak yang paling bawah bisa sobat kosongkan. Setelah selesai semua klik tombol SUBMIT.

Sambil menunggu artikel/blog sobat keindeks di search engine sobat bisa meneruskan optimasi jitu lainnya dengan mencari backlink gratis atau backlink berkualitas.

Semoga artikel teknik optimasi yahoo ini bermanfaat untuk sobat yang berkunjung ke PoztART Media.

Teknik SEO Search Engine Yahoo

Teknik SEO Search Engine Yahoo

Teknik SEO Yahoo. Tulisan ini aku buat berdasarkan pengalaman sewaktu mengikuti beberapa kontes SEO yang jurinya adalah dua search engine besar yaitu google.com dan yahoo. Aku sempat putus asa karena artikel dengan kata kunci yang aku bidik tidak muncul di serp yahoo.co.id walaupun google sudah memposisikannya di page 1 walaupun belum di no 1. Padahal penilaian kontes tersebut didasarkan pada peringkat di dua search engine tersebut. Setelah agak lama coba cari-cari informasi tentang cara optimasi search engine yahoo akhirnya menemukan cara jitu untuk menaikkan kata kunci kontes setelah melakukan teknik optimasi yahoo tersebut. Dan keyword yang aku targetkan untuk muncul di search yahoo akhirnya muncul juga di serp yahoo satu hari berikutnya.

OK kalo sobat pengin mencoba cara jitu teknik optimasi yahoo monggo silahkan simak terus artikel ini.

Sebelum melakukan teknik optimasi yahoo ini tentunya sobat diwajibkan mempunyai akun yahoo, kalo belum punyai bisa daftar di yahoo.co.id.



  1. Anggap aja sobat sudah mempunyai akun yahoo, langsung login dan menuju ke https://siteexplorer.search.yahoo.com/mysites dan pilih menu Submit Your Site posisinya di sidebar kiri. Kemudian klik teks Submit a Webpage or Website dan masukkan URL sobat ke dalam kotak yang tersedia dan klik Submit URL. Kalau sobat ingin mensubmit URL Feed setelah memilih menu Submit Your Site, sobat bisa pilih yang Submit Site Feed.

  2. Tambahkan LINK web/blog sobat ke FAVORIT SAYA, caranya buka http://id.yahoo.com cari menu FAVORIT SAYA di sidebar kiri bagian bawah, kemudian klik EDIT dan masukkan link web/blog sobat.

  3. Aktif di forum yahoo answer

  4. Kalo pengin lebih mantab sobat bisa coba submit web/blog ke directory yahoo di yahoo.com kemudian pilih sub category yang sesuai dengan tema artikel/blog sobat. Pilih menu Suggest a Site yang terletak di kanan atas selanjutnya sobat akan di suguhi dua pilihan mau pakai directory yahoo yang gratis atau berbayar, kalau mau yang lebih manteb tentunya pilih yang berbayar. Kalau sobat mau yang gratis pilih saja tombol Standard Consideration setelah itu masukkan URL sobat misal https://poztart.blogspot.com dan klik tombol Continue.

  5. Isi semua kolom yang tersedia dengan data web/blog sobat. Di bagian Contact Information/Security Email ID isi dengan email sobat. Kotak yang paling bawah bisa sobat kosongkan. Setelah selesai semua klik tombol SUBMIT.

Sambil menunggu artikel/blog sobat keindeks di search engine sobat bisa meneruskan optimasi jitu lainnya dengan mencari backlink gratis atau backlink berkualitas.

Semoga artikel teknik optimasi yahoo ini bermanfaat untuk sobat yang berkunjung ke PoztART Media.

No comments